
Tahapan Seleksi Penerimaan Peserta Didik Baru Tahun Pelajaran 2022/2023
Penerimaan peserta didik baru tahun Pembelajaran 2022 / 2023
SMA Negeri Reguler
Seleksi Jalur Penelurusan Minat dan Potensi Akademik ( PMPA ) atau Prestasi
- Tahapan seleksi
- Undangan ke SMP / MTs
- Pendaftaran Secara kolektif dari SMP / MTs
- Seleksi berkas
- Pengumuman
- Daftar Ulang
- Seleksi Jalur Tes Mandiri
Tahapan seleksi Penerimaan Peserta Didik Baru SMA Negeri Reguler Tahun Pelajaran 2022 / 2023 melalui jalur tes mandiri adalah dengan melalui tahapan berikut :
- Seleksi Tahap I : Pendaftaran Online
Ketentuan pendaftaran sebagai berikut :
- Calon peserta didik mendaftar secara online, melalui Web ( Laman ) sekolah yang dituju.
- Calon peserta didik mencetak bukti hasil pendaftaran online
- Calon peserta didik membawa dan menunjukkan berkas persyaratan dan bukti hasil pendaftaran online pada panitia PPDB ke sekolah tujuan untuk diverifikasi.
- Calon peserta didik membawa dan menunjukkan berkas persyaratan dan bukti hasil pendaftaran online pada panitia PPDB ke sekolah tujuan untuk diverifikasi. Setelah diverifikasi data dan telah sesuai dengan syarat yang ditentukan, maka calon peserta akan menerima satu lembar cetak hasil verifikasi pendaftaran beserta nomor Tes Potensi Akademik ( TPA ).
- Seleksi Tahap II Tes Potensi Akademik ( TPA )
Tes Potensi Akademik (TPA) dilaksanakan di SMA yang dituju
Tes Mandiri
- Tes Potensi Akademik berupa soal pilihan ganda. Yang terdiri dari Mata Pelajaran :
- Bahasa Indonesia
- Bahasa Inggris
- Matematika
- IPA ( Fisika dan Biologi )
2. Peserta tes untuk yang dinyatakan lulus seleksi masuk SMA Negeri Reguler berdasarkan penggabungan nilai raport semester 1 s.d 5 dengan bobot 40 % dan nilai Tes Potensi dengan bobot 60 %.
Komentar
Saya ingin masuk di SMA 7
Saya ingin masuk di SMA 7
Komentari Tulisan Ini
Tulisan Lainnya
Kegiatan Workshop Implementasi Kurikulum Merdeka
Pelaksanaan kegiatan workshop implementasi Kurikulum Merdeka dilaksanakan pada hari Jumat - Senin, 3 s.d 6 Juni 2022
Jadwal Pelaksanaan Penerimaan Peserta Didik Baru Tahun Pelajaran 2022/2023
JADWAL PELAKSANAAN CALON PENERIMAAN PESERTA DIDIK BARU SMA NEGERI 7 PALEMBANG TAHUN PELAJARAN 2022 / 2023 NO TANGGAL KEGIATAN 1 09 &
Jadwal Pelaksanaan Penerimaan Peserta Didik Baru Tahun Pelajaran 2022/2023
JADWAL PELAKSANAAN CALON PENERIMAAN PESERTA DIDIK BARU SMA NEGERI 7 PALEMBANG TAHUN PELAJARAN 2022 / 2023 NO TANGGAL KEGIATAN 1 09 – 14 Mei 20
Jadwal Pelaksanaan Penerimaan Peserta Didik Baru Tahun Pelajaran 2022/2023
JADWAL PELAKSANAAN CALON PENERIMAAN PESERTA DIDIK BARU SMA NEGERI 7 PALEMBANG TAHUN PELAJARAN 2022 / 2023 NO TANGGAL KEGIATAN 1 09 – 14 Mei 20
Jadwal Pelaksanaan Penerimaan Peserta Didik Baru Tahun Pelajaran 2022/2023
JADWAL PELAKSANAAN CALON PENERIMAAN PESERTA DIDIK BARU SMA NEGERI 7 PALEMBANG TAHUN PELAJARAN 2022 / 2023 NO TANGGAL KEGIATAN 1 09 – 14 Mei 20
Pendaftaran PPDB melalui Jalur Tes Mandiri Tahun Pelajaran 2022/2023
5. Jalur Tes Mandiri Warga Negara Indonesia ( WNI ) Fotokopi Raport mulai Semester 1 s.d. 5 yang telah dilegalisasi oleh Kepala Sekolah Raport yang asli ditunjukkan kepada panitia
Pendaftaran PPDB melalui Jalur Afirmasi Tahun Pelajaran 2022/2023
4. Jalur Afirmasi Warga Negara Indonesia ( WNI ) Mempunyai Kartu Indonesia Pintar (KIP) atau Program Keluarga Harapan (PKH) Fotokopi Raport mulai Semester 1 s.d. 5 yang telah dileg
Pengumuman Kelulusan Kelas XII Tahun Pelajaran 2021/2022
Pengumuman Kelulusan Kelas XII Tahun Pelajaran 2021/2022 akan di umumkan melalui website SMA Negeri 7 Palembang yang akan di buka pada Hari Kamis Pukul 22.00 WIB dengan link https:
Informasi Penerimaan Siswa Baru Tahun Pelajaran 2022/2023
Informasi Penerimaan Peserta Didik Baru ( PPDB ) SMA Negeri 7 Palembang Tahun Pelajaran 2022 / 2023 SMA Negeri 7 Palembang merupakan Salah Satu Sekolah Menengah Negeri ( SM
Syarat Pendaftaran PPDB Jalur Undangan Tahun Pelajaran 2022/2023
1. Jalur Undangan Warga Negara Indonesia ( WNI ) Berasal dari SMP / MTs yang mendapatkan undangan Prestasi Fotokopi Sertifikat prestasi akademik peringkat Umum 1 s.d. 5 tiap semest
Sangat bagus